Pandemi Pengaruhi Ekonomi, Chef Aiko Anjurkan Berkebun Pangan dan Budikdamber

Kompas.com - 29/06/2020, 16:38 WIB
Inadha Rahma Nidya,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

Chef Aiko Sarwosri Isra, saat menyambangi Kebun Pangan Keluarga dari Dompet Dhuafa dan berbagi
tips memasak selama pandemi, di Depok, Minggu (28/7/2020).DOK. Dompet Dhuafa Chef Aiko Sarwosri Isra, saat menyambangi Kebun Pangan Keluarga dari Dompet Dhuafa dan berbagi tips memasak selama pandemi, di Depok, Minggu (28/7/2020).

KOMPAS.com - Chef ternama Indonesia,Aiko Sarwosri Isra mengatakan, kebun tanaman sayur dan budidaya ikan lele dalam ember (budikdamber) di rumah dapat membantu memenuhi kebutuhan pangan di masa pandemi Covid-19 saat ini.

Hal tersebut dikatakan Aiko, saat menghadiri program Kebun Pangan Keluarga dari Dompet Dhuafa, di Beji, Depok, Minggu (28/6/2020).

“Kebun pangan keluarga dari Dompet Dhuafa ini bagus ya. Jadi kita bisa memetik sayur dari kebun sendiri dan mengonsumsi ikan yang dipelihara di lahan sendiri,” kata Aiko, seperti dalam keterangan tertulisnya.

Asal tahu saja, saat ini, Dompet Dhuafa memang gencar mengembangkan progam Kebun Pangan Keluarga di berbagai daerah.

Dengan mengambil konsep kebun mini di level rumah tangga, kebun pangan keluarga ini bertujuan untuk memenuhi sumber protein dan serat secara mandiri.

Baca juga: Minat Bertani dan Beternak Anak Muda Rendah, Dompet Dhuafa Tambah Titik Kebun Pangan

Pasalnya, pandemi Covid-19 yang ada di Indonesia sejak Maret memang memengaruhi perekonomian masyarakat. Pasar tradisional misalnya, sampai hari ini masih belum diizinkan beroperasi secara penuh. Daya beli masyarakat pun berkurang.

Di sisi lain, inovasi perkebunan di dalam kota itu juga menjawab masalah keterbatasan lahan.

“Dengan memenuhi kebutuhan sayur sendiri, setidaknya kita bisa mengurangi anggaran beli sayur,” kata chef berdarah Solo-Jepang tersebut.

Aiko pun mengaku, dirinya memasak menggunakan bahan dari kebun pangan keluarga.

Baca juga: Jaga Stabilitas Pangan di Tengah Pandemi, Dompet Dhuafa Hadirkan Kebun Pangan Keluarga

“Seperti hari ini, bahan plencing kangkung dan pecak lele yang aku masak diambil dari kebun pangan keluarga. Lebih hemat dan semua masih segar,” kata Aiko.

Terkini Lainnya
GREAT Edunesia Dompet Dhuafa Raih Trofi SNI Award 2024 untuk Program Pendidikan Berkualitas
GREAT Edunesia Dompet Dhuafa Raih Trofi SNI Award 2024 untuk Program Pendidikan Berkualitas
Inspirasi
Dompet Dhuafa dan Grand Indonesia Gelar Layanan Kesehatan Gratis untuk Warga Tanah Abang
Dompet Dhuafa dan Grand Indonesia Gelar Layanan Kesehatan Gratis untuk Warga Tanah Abang
Inspirasi
FGD Ke-4 Dompet Dhuafa Dorong Generasi Muda untuk Bangun Kepemimpinan Profetik lewat Budaya
FGD Ke-4 Dompet Dhuafa Dorong Generasi Muda untuk Bangun Kepemimpinan Profetik lewat Budaya
Inspirasi
Tingkatkan Literasi di Malaka, Dompet Dhuafa Kirim Ratusan Buku dan Gelar Seminar bagi Guru
Tingkatkan Literasi di Malaka, Dompet Dhuafa Kirim Ratusan Buku dan Gelar Seminar bagi Guru
Inspirasi
Kisah Alumni Institut Kemandirian Dompet Dhuafa, Dirumahkan Saat Pandemi, Kini Buka Kedai Kopi
Kisah Alumni Institut Kemandirian Dompet Dhuafa, Dirumahkan Saat Pandemi, Kini Buka Kedai Kopi
Inspirasi
Lewat Sepak Bola Lintas Komunitas, Dompet Dhuafa Berhasil Kumpulkan Donasi untuk Warga Palestina
Lewat Sepak Bola Lintas Komunitas, Dompet Dhuafa Berhasil Kumpulkan Donasi untuk Warga Palestina
Inspirasi
Berkat Lahan Wakaf Dompet Dhuafa, Petani Baby Buncis di Sukabumi Gelar Panen Perdana
Berkat Lahan Wakaf Dompet Dhuafa, Petani Baby Buncis di Sukabumi Gelar Panen Perdana
Inspirasi
Di Hadapan Mahasiswa UI, MPP Dompet Dhuafa Paparkan Praktik Ziswaf
Di Hadapan Mahasiswa UI, MPP Dompet Dhuafa Paparkan Praktik Ziswaf
Inspirasi
Kolaborasi Inspiratif, Chiki Fawzi dan Dompet Dhuafa Hadirkan Koleksi Busana Lurik di Ajang IN2MF 2024
Kolaborasi Inspiratif, Chiki Fawzi dan Dompet Dhuafa Hadirkan Koleksi Busana Lurik di Ajang IN2MF 2024
Inspirasi
Berdayakan Perajin Perempuan, Dompet Dhuafa Meriahkan Gelaran Pesta Semalam Minggu 
Berdayakan Perajin Perempuan, Dompet Dhuafa Meriahkan Gelaran Pesta Semalam Minggu 
Inspirasi
Gandeng DKM Masjid Atta’awun, Dompet Dhuafa Adakan Program Santunan Anak Yatim
Gandeng DKM Masjid Atta’awun, Dompet Dhuafa Adakan Program Santunan Anak Yatim
Inspirasi
RSAW Dompet Dhuafa Sukses Gelar Voluntrip
RSAW Dompet Dhuafa Sukses Gelar Voluntrip "Jelajah dengan Hati"
Inspirasi
Dimeriahkan Panji Sakti, Sound of Humanity Dompet Dhuafa Padukan Musik dan Kepedulian untuk Palestina
Dimeriahkan Panji Sakti, Sound of Humanity Dompet Dhuafa Padukan Musik dan Kepedulian untuk Palestina
Inspirasi
Tekan Pengangguran lewat Institut Kemandirian, Dompet Dhuafa Raih SDGs Action Award
Tekan Pengangguran lewat Institut Kemandirian, Dompet Dhuafa Raih SDGs Action Award
Inspirasi
Pertama di Indonesia, Dompet Dhuafa dan Bank Syariah Sragen Luncurkan Pemberdayaan Sentra Jamur Tiram Berbasis CWLD
Pertama di Indonesia, Dompet Dhuafa dan Bank Syariah Sragen Luncurkan Pemberdayaan Sentra Jamur Tiram Berbasis CWLD
Inspirasi
Bagikan artikel ini melalui
Oke